<h1 class='article-title'> <!--Can't find substitution for tag [post.title]--> </h1>

Tim Astra Motor Bengkulu Ikuti Lomba Safety Ridding Nasional

Penulis: Febri Hilwan

1/7/2023
CNN+BENGKULU+PEDIA Kami Hadir Sebagai Media Provinsi Kota Bengkulu, Bengkulu Tengah, Bengkulu Selatan, Bengkulu Utara, Kaur, Kepahiang, Lebong, dan Rejang Lebong Selengkapnya
User Avatar

Astra Motor Bengkulu Mengirim 6 Peserta Dalam Lomba Safety Ridding Nasional


Bengkulu, Bengkulupedia.com - Sebagai bentuk apresiasi dari kinerja pegawai honda di seluruh indonesia. Pada tahun 2023 Astra Honda Motor Safety Riding Park. AHM, kembali mengadakan lomba tingkat nasional yang bertemakan Safety Riding pada tanggal 12-15 Juni 2023. Sesuai dengan tema safety riding yang artinya keselamatan berkendara, adapun guna lomba tersebut yaitu untuk mengkampanyekan keselamatan berkendara yang di mentori oleh instruktur safety riding profesional dari seluruh provinsi yang ada di indonesia.



Kegiatan ini juga berfungsi sebagai wadah menguji serta mengevaluasi kemampuan skill dan pengetahuan instruktur safety riding agar menghasilkan instruktur yang mumpuni untuk menjadi pelopor keselamatan berkendara. Oleh karena itu calon peserta lomba asal bengkulu yang dikirim dalam lomba tersebut merupakan perwakilan yang terbaik dari segi pengetahuan keselamatan dalam berkendara karena sebelumnya telah melalui tahap seleksi pada 30 April 2023.



Daftar 6 Orang perwakilan Lomba Safety Riding Asal Bengkulu



  • Noval Yunaidi, Sebagai (Instruktur Safety Riding Main Dealer)

  • Pranovsky O.S, Sebagai (Instruktur Safety Riding Main Dealer)

  • Arifin, Sebagai (Safety Riding Advisor Dealer mewakili Bintang Mulia Jaya)

  • Ingke A, Sebagai (Safety Riding Advisor Community mewakili Scoopy Owner Bengkulu)

  • Hardiyan, Sebagai (Safety Riding Advisor Community mewakili Honda Vario Club Indonesia)

  • Aldi, Sebagai (Safety Riding Advisor Community mewakili Honda Streetfire Club Indonesia).



Sebelum melaju ke tingkat Nasional, Ke-enam peserta dari Astra Motor Bengkulu terlebih dahulu telah dipersiapkan dengan matang melalui latihan secara rutin. Materi dan skill yang di latih berupa pengereman, slalom course, keseimbangan di papan narrow plank dan latihan prediksi bahaya di HRT (Honda Riding Trainer) yang mana kegiatan tersebut merupakan kategori yang di lombakan pada tingkat Nasional.



Dari pemaparan pesan di postingan instagram @hondabengkulu, Kepala Bagian Marketing Astra Motor Bengkulu Erick Winardi Kusumo menuturkan “Saya berharap Kompetisi Safety Riding ini dapat menjadi apresiasi dan juga acuan peningkatan kualitas, skill dan pengetahuan instruktur safety riding dalam kampanye keselamatan berkendara” tutup Erick.

Summary Varian Harga Oli Beserta Mereknya
Varian Oil Harga
Oli Federal Matic Rp 35.000
Oli Ultratec Matic Rp 35.000
AHM Oil MPX-3 Rp 39.000
AHM Oil MPX-1 Rp 62.000
Oli Federal Y-Matic Rp 50.000
MOTUL 3000 PLUS Rp 70.000
Oli MOTUL 3100 GOLD Rp 95.000


Masih Maintantce





Perbaikan Maintantce






FEBRI HILWAN

@febri.hilwan

Saya adalah seorang nubi programmer & memiliki keterampilan siber security. Akrab dipanggil bang boy, saya dikenal sebagai Pendiri & Direktur Utama (CEO) bengkulupedia.com.

Basic sekolah saya yaitu Teknik Komputer Jaringan (SMK) dan merupakan Sarjana Komputer. Adapun Hobi saya yaitu Beladiri Campuran (MMA) , Berenang & Menulis sebagai Jurnalistik.




Tim Astra Motor Bengkulu Ikuti Lomba Safety Ridding Nasional

tag:google.com,2005:reader/user/09689959770434513005/state/com.google/alerts/2335589448865632528 😃 | Bengkulu Pedia Google.com - site:https://www.bengkulupedia.com tag:google.com,2005:reader/user/09689959770434513005/state/com.google/alerts/381687915440932219 😃 | Bengkulu Pedia Google.com - site:https://1884061817778447842_615f7a7dfdb4a35f485cf3adfcdc231a0ac19187.blogspot.com